Sempat Mengungsi, 20 Warga Dusun Pucang Kembali Pulang


Kepala pelaksana BPBD Karangasem, Ida Bagus Ketut Arimbawa mengungkapkan, pihaknya, bersama aparat terkait telah memberi penjelasan ke warga, bahwa kondisi Gunung Agung saat ini masih kondusif,. Selain itu berdasarkan kordinasi dengan pihak PVMBG, tidak ada potensi erupsi besar. Pihak PVMBG pun masih menyatakan Gunung Agung tetap level 3. Meyakini kondisi tersebut, akhirnya 20 KK warga kembali pulang.
Recommendation for You

KARANGASEM, Balifactualnews.com – Penanganan air bersih di Karangasem yang menjadi program prioritas dalam kepemimpinan I…

BULELENG, Balifactualnews.com – Kondisi memprihatinkan di sejumlah sekolah di Kabupaten Buleleng ditemukan Komisi IV DPRD…

DENPASAR, Balifactualnews.com – Gubernur Bali Wayan Koster memberi apresiasi kepada sejumlah pihak yang telah menjalankan Surat…

DENPASAR, Balifactualnews.com – Gubernur Bali Wayan Koster dan Wakil Gubernur Nyoman Giri Prasta akan menggelar…

BANGLI, Balifactualnews.com – Bupati Bangli Sang Nyoman Sedana Arta memberikan apresiasi dan ucapkan terima kasih…