Pura Pasar Agung Sebudi
KARANGASEM- Menjelang berlangsungnya piodalan tahunan di Pura Pasar Agung, Desa Sebudi, Selat, Karangasem yang akan dimulai pada tanggal 19 Maret 2019 mendatang, Gunung Agung kembali menunjukkan aktivitasnya.